STT Amanat Agung Repository

Konsep Teologi Pembebasan dan Implikasinya terhadap Pelayanan Gerejawi bagi Masyarakat Miskin di Pedesaan

Show simple item record

dc.provenance Jakarta
dc.contributor.advisor Lotnatigor Sihombing
dc.contributor.author Musran
dc.date.accessioned 2022-12-07T03:53:21Z
dc.date.available 2022-12-07T03:53:21Z
dc.date.issued 2011-12-01
dc.identifier.uri https://repository.sttaa.ac.id/xmlui/handle/123456789/196
dc.description Latar belakang penulisan skripsi ini diawali dengan keprihatinan penulis melihat bagaimana kemiskinan masih merupakan suatu realita yang masih terus ada dan menjadi permasalahan sosial yang perlu untuk dicarikan solusi untuk mengatasinya. Keprihatinan yang disertai kerinduan untuk terlibat dalam pelayanan sosial untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat yang lebih manusiawi terutama bagi masyarakat miskin yang ada di pedesaan. Kemiskinan yang terjadi dalam kehidupan masyarakat pedesaan tentunya tidak dapat dipisahkan dengan situasi dan kondisi yang terjadi di Indonesia. Secara umum, permasalahan kemiskinan akibat ketidakadilan sosial merupakan masalah yang cukup serius dan masih terus ada dalam kehidupan masyarakat Indonesia sebagai salah satu negara yang sedang berkembang. Negara yang telah mengecap kemerdekaan selama 65 tahun ini ternyata masih belum bisa melepaskan diri dari masalah kemiskinan. Permasalahan kemiskinan yang masih terus ada tentunya disebabkan berbagai faktor yang mendukung, baik faktor politik, ekonomi dan juga sosial budaya yang ada dalam seluruh aspek kehidupan masyarakat yang ada di pedesaan.
dc.publisher STT Amanat Agung
dc.subject Teologi Pembebasan
dc.subject Pelayanan Gerejawi
dc.subject Masyarakat Miskin
dc.subject Pedesaan
dc.title Konsep Teologi Pembebasan dan Implikasinya terhadap Pelayanan Gerejawi bagi Masyarakat Miskin di Pedesaan
dc.type Skripsi


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

  • Skripsi
    Skripsi Mahasiswa STT Amanat Agung (Undergraduate theses by STTAA students)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account